Sedikit Kekecawaan Gabriel Jesus
Afdholud Dzikry | 23 Mei 2017 12:27
Bola.net - - Penyerang Manchester City, Gabriel Jesus mengakui bahwa dirinya senang timnya mampu lolos ke Liga Champions musim depan, namun dia sedikit kecewa gagal bersaing dalam perebutan gelar Premier League musim ini.
The Citizens sejatinya merupakan unggulan juara bersama Manchester United saat Premier League musim ini dimulai. Namun performa tak konsisten mereka harus dibayar mahal, gelar juara pun pergi ke Chelsea dan mereka harus rela finish di posisi ketiga.
Dan baru-baru ini dikatakan oleh penyerang asal Brasil tersebut, kegagalan bersaing dalam perebutan gelar meninggalkan sedikit sesal pada dirinya. Namun dia berharap musim depan berjalan baik bagi dia dan juga tim.
Kami sedikit kecewa karena tak bisa bersaing untuk juara di akhir. Kami benar-benar menantikan musim depan, ujarnya kepada Sky Sports.
Kami lolos ke Liga Champions, tim ini masih berkembang, berubah dan semoga di musim depan kami lebih kuat, lebih baik dan bisa memenangkan banyak gelar, sambungnya.
Posisi ketiga, kami mencapai target bermain di Liga champions, yang mana merupakan sesuatu yang penting bagi klub. Kami bahagia karena kami mampu finish ketiga. Sudah jelas kami sedikit kecewa karena kami ingin bersaing untuk juara, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












