Selama Ada Mourinho, Shaw Tidak Punya Masa Depan di MU
Serafin Unus Pasi | 20 Maret 2018 14:57
Bola.net - - Joey Barton baru-baru ini memberikan kritikan pedas kepada Jose Mourinho. Barton menilai perlakuan Mourinho terhadap Luke Shaw tidak manusiawi dan itu membuat karirnya berpotensi meredup di masa depan.
Polemik Shaw dan Mourinho sendiir memang menjadi topik bahasan yang cukup panas belakangan ini. Pasalnya sang pelatih sudah kerap kali mengeluarkan kritikan kepada Shaw yang dinilainya tidak tampil optimal.
Puncak dari kritikan tersebut terjadi pada akhir pekan lalu. Mourinho menarik keluar Shaw di jeda babak pertama, di mana seusai pertandingan sang pelatih kembali melepaskan kritikan kepada bek 22 tahun tersebut.
Barton percaya bahwa Mourinho sendiri sudah menghancurkan masa depan Shaw dengan tindakannya tersebut. Mourinho saat ini menatap Shaw sebagai sesuatu yang aneh seperti saat ia tengah berjalan dengan anjingnya, ujar Barton kepada Talk Sport.
Dia [Mourinho] tidak menyukai Shaw dan itu adalah faktanya. Dia menghancurkan karir seorang anak muda, di mana anak muda ini adalah anak muda yang menjanjikan.
Dia memang bukan pembelian Mourinho. Dia sudah diberikan kesempatan bermain namun dia tidak bermain dengan kepercayaan diri dan ia tidak mencapai potensi terbaiknya entah itu karena cedera yang ia derita atau ia kurang mendapat dukungan disekitarnya.
Dengar, di Manchester United, jika anda tidak bermain di level tertinggal ketika anda diberikan kesempatan maka mereka akan meninggalkan anda dan pergi membeli pemain terbaik yang ada di bursa transfer. Itulah yang mereka lakukan sepanjang sejarah, dan saya rasa mereka akan melakukannya lagi. tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







