Setelah Soton, Origi Yakin Liverpool Bisa Gilas Stoke
Editor Bolanet | 5 Desember 2015 06:08
Liverpool baru saja menghajar dengan skor 1-6 di laga perempat final ajang tersebut. Padahal Soton bukanlah tim yang mudah dikalahkan, apalagi saat itu mereka bermain di kandangnya sendiri.
Kemenangan telak itu membuat The Reds lolos ke semifinal. Di fase tersebut mereka diundi untuk bertemu dengan Stoke City. Berkat permainan apik di laga Soton, Origi pun mengaku optimis Liverpool juga bakal bisa mengatasi perlawanan The Potters.
Kemenangan itu sungguh spesial. Itu adalah laga yang penting bagi kami dan kami lolos ke semifinal, yang merupakan hal paling penting. Kami semua ingin berjuang bagi Liverpool dan berjuang bagi tim. Kami menunjukkan bahwa kami tak pernah menyerah dan kami memiliki kualitas yang besar. Kami percaya diri terhadap finishing kami dan hal itu berakhir dengan baik, ujarnya pada situs resmi The Reds.
Kami memiliki tim yang kuat dan semua orang memiliki rasa percaya diri. Para pemain muda masuk ke dalam tim, begitu pula dengan pemain yang berpengalaman, dan kami hanya harus meneruskan seperti ini. Saya rasa 100 persen kami bisa menang (di semifinal). Namun Anda juga harus memiliki rasa respek pada tim lain. Stoke adala tim yang bagus. Kami harus melakoni laga itu dengan penuh kepercayaan diri, menikmati laga dan saya yakin laga itu akan berjalan baik, tutup Origi. [initial]
Baca Juga:
- Gilberto Anggap Fisik Coutinho Tak Ideal Untuk EPL
- Kalahkan De Gea dan Courtois, Lloris Yang Terbaik di EPL
- Moreno: Ada Sesuatu Yang Salah di Era Rodgers
- Moreno Mulai Berpikir Liverpool Bisa Juara EPL
- Liverpool Masih Berpijak di Bumi
- Jurgen Klopp Tak Paksakan Henderson dan Coutinho
- Ini Resep Jurgen Klopp Menuju Lima Menang Beruntun
- Ince Sarankan MU Belajar dari Liverpool
- Data dan Fakta Premier League: Newcastle United vs Liverpool
- Prediksi Newcastle United vs Liverpool 6 Desember 2015
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
-
Anfield Mulai Hilang Kesabaran: Arne Slot Dikecam Usai Liverpool Ditahan Burnley
Liga Inggris 19 Januari 2026, 13:57
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:50
-
Peringatan Keras Virgil van Dijk soal Kebiasaan Liverpool Bermain Ceroboh
Liga Inggris 19 Januari 2026, 06:00
-
Juventus Abaikan Chiesa, Alihkan Fokus ke Maldini, Ini Alasannya
Liga Italia 19 Januari 2026, 00:49
LATEST UPDATE
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


