Shaw: Ibra dan Pogba Amat Dihormati di MU
Rero Rivaldi | 30 November 2016 08:49
Bola.net - - Luke Shaw belakangan ini bicara mengenai kualitas dua pemain anyar Manchester United, Paul Pogba dan Zlatan Ibrahimovic.
Klub menghabiskan uang dengan nilai yang memecahkan rekor transfer dunia untuk mendatangkan pemain Prancis dari Juventus, sementara striker Swedia didapatkan dari PSG usai kontraknya habis.
Keduanya datang ke klub dengan status sebagai juara, namun Setan Merah menunjukkan penampilan yang kurang memuaskan musim ini dan tengah duduk di peringkat enam klasemen sementara, tertinggal 11 angka dari Chelsea.
Namun Shaw mengatakan di YouTube: Mereka berdua sudah membawa kehadiran sosok yang masif dengan banyak pengalaman - terutama Ibra. Dia sudah memenangkan begitu banyak trofi dan juga berbagai liga berbeda. Dia sudah melewati semuanya.
Dan Paul, dia lebih muda, namun dia masuk dalam deretan tim terbaik dunia tahun lalu. Kami tahu kualitas seperti apa yang ia punya dan kami sangat menghormati keduanya.
United akan bermain melawan West Ham di perempat final Piala Liga tengah pekan ini, usai pekan lalu bermain imbang 1-1 dengan tim yang sama di Premier League.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








