Shearer: Guardiola Sadar Premier League Lebih Sulit dari Dugaannya
Rero Rivaldi | 9 Januari 2017 12:30
Bola.net - - Alan Shearer belum lama ini memberikan pendapat mengenai Josep Guardiola dan percaya bos Manchester City sudah menyadari bahwa Premier League ternyata lebih sulit dari dugaannya.
Mantan manajer dan pemain Newcastle itu berbicara di BBC, dan ia memberikan opini terkait mengapa manajer Spanyol kesulitan menyesuaikan diri di Inggris.
Shearer membahas wawancara Guardiola dengan media Inggris usai timnya menang 2-1 atas Burnley, di mana sang manajer terlihat amat tertekan.
Shearer lantas mengatakan: Saya bisa memahami itu karena kadang manajer merasa frustrasi. Dan dalam dua atau tiga menit setelah laga berakhir, anda langsung disorot kamera,
Ia menambahkan: Dia baru tahu bahwa ini adalah liga yang sulit, ada enam tim yang bisa memenangkannya dan tidak ada yang mudah.
Itulah yang saya pikir berbeda dari apa yang ia alami sebelumnya dan mungkin ini sudah menjadi lebih sulit dari yang ia perkirakan sebelumnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









