Sheringham: Mourinho Tak Perlu Tekan Pemain Muda MU
Rero Rivaldi | 30 April 2017 00:40
Bola.net - - Mantan pemain Manchester United, Teddy Sheringham, mengatakan bahwa Jose Mourinho tak perlu terus menekan mental para pemain muda di Old Trafford.
Manajer Portugal belakangan sering sekali memberikan kritik pada pemainnya sendiri secara terbuka di media. Ia sempat menyebut Luke Shaw tak punya determinasi dan menilai Anthony Martial sudah bermain di bawah standarnya.
Namun Sheringham, yang memenangkan tiga trofi Premier League dan Liga Champions selama empat tahun membela klub, percaya bahwa Mou harus bertindak dan melindungi para pemainnya.
Pada akhirnya, mereka cuma anak muda. Mereka tumbuh dan berkembang, tidak hanya soal sepakbola, namun juga soal sepakbola, tutur Sheringham di Goal International.
Dan anda menghasilkan banyak uang, bahkan di era saya. Manajer bertugas untuk menunjukkan betapa beruntung anda menjadi pesepakbola dan menikmatinya, bukan menghapu semuanya.
Jangan memberikan tekanan dengan mengatakan pada semua orang apa salah anda - saya tidak setuju dengan ini, namun mungkin dia ingin memberi tahu bahwa ada metode lain untuk melampiaskan kemarahannya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:41
-
Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26 Pekan ke-9: Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:32
-
Prediksi Arsenal vs Crystal Palace 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:14
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
LATEST UPDATE
-
4 Sosok di Balik Kebangkitan Manchester United Musim Ini
Liga Inggris 25 Oktober 2025, 04:00
-
Live Streaming AC Milan vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 25 Oktober 2025, 00:45
-
Tak Ada Pilihan Lain, Juventus Harus Kalahkan Lazio Pekan Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:59
-
Federico Dimarco Jadi Mesin Peluang Inter Milan di Musim Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:20
-
Juventus, Bawalah Semangat Lawan Real Madrid ke Serie A
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:18
-
Siapa yang Layak Jadi Starter Liverpool: Hugo Ekitike atau Alexander Isak?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 23:12
-
Xabi Alonso Kepincut Kenan Yildiz, Juventus Pasang Harga 100 Juta Euro
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 22:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56









