Siaran Langsung Liga Inggris: Manchester United vs Leicester City Pekan Ini di Vidio
Gia Yuda Pradana | 9 November 2024 11:41
Bola.net - Siaran langsung Liga Inggris antara Manchester United vs Leicester City akan berlangsung pada Minggu (10/11/24) dalam pertandingan matchweek ke-11 akhir pekan ini. Pertandingan ini akan disiarkan langsung secara eksklusif melalui layanan OTT Vidio.
Manchester United akan kembali bertemu dengan Leicester City di Old Trafford pada Minggu (10/11/24) pukul 21.00 WIB. The Red Devils harus meraih kemenangan di kandang sendiri untuk naik ke papan atas klasemen musim ini. Setelah memulai musim dengan naik turun, saat ini mereka dilatih oleh pelatih sementara Ruud van Nistelrooy. Mereka harus segera bangkit untuk memperbaiki posisi mereka di klasemen.
Sementara itu, Leicester City, yang hanya terpaut dua poin dan dua peringkat dari Manchester United, harus mampu mengimbangi permainan lawannya agar tidak kembali menelan kekalahan seperti yang terjadi pada pertandingan Carabao Cup (31/10/24), yang berakhir dengan skor 5-2.
Berikut adalah jadwal dan link siaran langsung Liga Inggris 2024/25 pertandingan Manchester United vs Leicester City pada matchweek ke-11 akhir pekan ini:
Jadwal dan Link Siaran Langsung

Minggu, 10 November 2024
21.00 WIB - Manchester United vs Leicester City
Link jadwal siaran langsung Liga Inggris: Manchester United vs Leicester City dapat diakses dengan klik tautan di sini.
Nonton Liga Inggris di Vidio

Itulah informasi mengenai jadwal dan link nonton Manchester United vs Leicester City pada matchweek ke-11 akhir pekan ini. Nonton live streaming Liga Inggris eksklusif hanya melalui layanan OTT Vidio yang tersedia di smartphone atau smart TV Anda. Anda juga dapat mengunjungi website vidio.com.
Segera unduh aplikasi Vidio dan jangan lupa berlangganan paket Premier Platinum atau Diamond untuk menikmati berbagai macam konten olahraga seru, mulai dari BRI Liga 1 hingga Liga Inggris, sepuasnya tanpa gangguan iklan.
Penulis: Muhammad DIsha Brahmana Putra
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










