Silva Klaim MU Sudah Tak Punya Kans untuk Jadi Juara EPL
Dimas Ardi Prasetya | 12 November 2018 22:26
Bola.net - - Gelandang Manchester City Bernardo Silva mengklaim Manchester United sekarang sudah tak punya peluang untuk bisa menjadi juara Premier League.
Pernyataan itu terlontar dari Silva setelah United kalah dari City di matchday 12 Premier League di Etihad Stadium, Minggu (11/11). Saat itu MU ditekuk dengan skor 3-1.
Kemenangan itu membuat City mengoleksi 32 poin sekarang ini dari 12 laga. Mereka pun kembali naik ke puncak klasemen setelah sebelumnya dikudeta oleh Liverpool.
Sementara itu Setan Merah turun ke posisi delapan klasemen liga. Mereka mengoleksi 20 poin dari 12 laga dan terpisah 12 poin dari The Citizen.
Hampir Sempurna
Silva mengatakan bahwa United harus bisa tampil hampir sempurna dari sekarang sampai akhir musim. Sebab itulah kesempatan mereka agar bisa bersaing merebut gelar juara.
Namun demikian mereka bahkan masih harus bergantung pada semua tim di atas mereka agar kehilangan poin. Saat ini tim-tim yang ada di atas mereka adalah Arsenal, Tottenham, Chelsea dan Liverpool.
"Ini tidak akan mudah. Tidak hanya Man City - [mereka terpisah] 10 poin dari Liverpool, banyak poin dari yang lain juga," ucapnya seperti dilansir Sportsmole.
"Mereka harus hampir sempurna dan menunggu yang lain kehilangan banyak poin. Saya pikir itu tidak akan mudah," sambung Silva.
Liverpool Fantastis
Selain itu pemain asal Portugal ini juga memberikan komentarnya terkait pesaing terdekat City, Liverpool. Menurut Silva, tim asuhan Jurgen Klopp itu sejauh ini tampil fantastis.
"Kami tahu itu tidak akan mudah musim ini," kata Silva. “Liverpool juga tampil fantastis di Premier League," pujinya.
“Kami ingin mencoba dan memiliki celah yang lebih besar selama bulan Desember dan Januari, di mana Anda memiliki banyak pertandingan. Kami akan bekerja sangat keras untuk itu dan berusaha memperbaiki ini," serunya.
Berita Video
Berita video Timnas Indonesia perlu juga untuk mewaspadai aksi provokasi kiper Timor Leste, Fagio Pereira, saat bertemu pada laga kedua Piala AFF 2018 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Selasa (13/11/2018).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



