Sneijder Yakin Mourinho Akan Sukses di MU
Asad Arifin | 21 November 2016 23:46
Bola.net - - Playmaker Belanda, Wesley Sneijder tak meragukan bahwa pelatih Jose Mourinho akan mengukir kisah sukses bersama Manchester United. Namun, Sneijder meminta agar pelatih asal Portugal tersebut diberi waktu yang cukup.
Sneijder sendiri bukan sosok yang asing dengan Mourinho. Keduanya pernah punya kolaborasi apik di klub Inter Milan. Pada tahun 2010, Inter yang dilatih Mourinho dan mengandalkan Sneijder di lini tengah sukses meraih treble.
Saya yakin bahwa Mourinho akan membuat MU jadi tim yang hebat, ungkap Sneijder kepada Gazzetta dello Sport.
Tapi dia juga butuh waktu di MU dan bahkan mereka tidak memberikan hal itu kepada Luois van Gaal [pelatih MU sebelum Mourinho], sambung pemain yang kini membela klub Galatasaray ini.
Sneijder tahu bahwa tugas menjadi pelatih MU bukan hal yang mudah bagi Mourinho. The Spesial One akan terus berada dalam bayang-bayang kesuksesan masa lalu MU bersama pelatih terdahulunya, Sir Alex Ferguson.
Saat Anda berusaha mengubah klub dan menyadari bahwa Anda berada di sebuah klub bersejarah yang butuh kemenangan itu tidak akan mudah untuk dikerjakan, tapi Mourinho adalah sosok yang hebat, tandas Sneijder.
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









