Soal Courtois, Mourinho Tak Ingin Campuri Tugas Tim Medis
Editor Bolanet | 6 Oktober 2014 09:45
Pemain asal Belgia itu mengalami cedera usai bertabrakan dengan Alexis Sanchez, dan akhirnya harus digantikan oleh Petr Cech. Courtois bahkan langsung dilarikan ke rumah sakit untuk menjalani pemeriksaan lebih lanjut.
Dokter Biosca, menyebut tidak ada banyak hal yang perlu dikhawatirkan. Di bangku cadangan, saya tidak berkomunikasi dengan para dokter. Saya hanya menerima semua keputusan yang ada. Saya tidak punya waktu dan kualifikasi untuk berbicara mengenai itu, tutur Mourinho pada Daily Mail.
Saya hanya khawatir terhadap Courtois, bukan terhadap pertandingan dan penampilannya. Kami punya dua dari tiga kiper terbaik di dunia, jadi ketika ada yang mengalami cedera dan yang lain harus tampil, tidak masalah sama sekali, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













