Soal Nasib Valdes, Van Gaal Masih Bungkam
Editor Bolanet | 29 Agustus 2015 04:14
United kabarnya belum selesai melakukan belanja musim ini. Mereka masih kerap dikabarkan ingin mendatangkan satu penyerang lagi. Tetapi Van Gaal tak mau berkomentar soal itu.
Saat kami ingin membuat pengumuman transfer, kami akan melakukannya. Kami tidak akan bicara hanya karena kalian (para wartawan) menanyakannya, cetus Van Gaal seperti dilansir BBC.
Salah satu pemain yang dikabarkan akan hengkang adalah Victor Valdes. Van Gaal sudah secara terbuka mengatakan Valdes tidak profesional dan tidak akan memainkannya lagi.
Ketika kami ingin mengatakan sesuatu tentang Valdes, kami akan melakukannya. Tapi tak ada yang bisa dikatakan saat ini. Kami hanya akan memberikan pengumuman kalau kami menginginkannya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












