Solskjaer Tidak Akan Dipecat Dalam Waktu Dekat, Ini Alasannya
Aga Deta | 26 Oktober 2021 08:55
Bola.net - Desakan kepada manajemen Manchester United untuk memecat Ole Gunnar Solskjaer semakin menguat. Namun legenda Liverpool Jamie Carragher meyakini kalau pemecatan Solskjaer takkan terjadi dalam waktu dekat ini.
The Red Devils hancur lebur di tangan Liverpool dalam laga lanjutan Premier League, Minggu (24/10/2021) malam WIB. Tidak tanggung-tanggung, Setan Merah takluk 0-5 di Old Trafford.
Ini adalah kekalahan ketiga Manchester United dalam empat laga terakhir di ajang Premier League. Hal itu membuat mereka terlempar ke peringkat ketujuh di klasemen sementara.
Serangkaian hasil buruk membuat penggemar Manchester United berang. Mereka mendesak manajemen Setan Merah untuk segera memecat Solskjaer.
Tak Ada Pergantian Pelatih
Tagar #OleOut terus bergema di media sosial seiring penampilan buruk MU. Namun, Carragher yakin untuk saat ini manajeman Setan Merah tidak akan melakukan pergantian pelatih.
"Manchester United takut melakukan perubahan," kata Carragher kepada Sky Sports.
"Mereka takut untuk membawa seseorang seperti yang pernah mereka lakukan dengan Van Gaal dan Mourinho, apalagi mereka bukan orang Manchester United.
"Saya pikir untuk dewan Manchester United saat ini, saya tidak berpikir ini adalah kasus untuk tetap kuat, saya pikir ini adalah kasus yang benar-benar panik."
MU Butuh Manajer yang Lebih Baik
Kendati demikian, Carragher tidak memungkiri kalau Solskjaer masih belum mampu membawa MU ke level berikutnya. Karena itu, MU harus mencari manajer yang lebih baik.
“Saya tidak nyaman mengatakan seseorang harus dipecat – tetapi kami nyaman mengatakan Fred tidak cukup baik atau Scott McTominay tidak cukup baik, jadi saya tidak merasa terlalu buruk mengatakan Ole Gunnar Solskjaer tidak cukup baik," lanjutnya.
“Manchester United membutuhkan manajer yang lebih baik. Ole bukan manajer untuk Manchester United. Dia sudah bekerja dengan sangat baik tetapi Anda membutuhkan seseorang untuk membawa mereka ke level berikutnya."
Klasemen Premier League
Sumber: Metro.co.uk
Baca Juga:
- Media Portugal: Mimpi Buruk MU, Ronaldo Kehilangan Akal Sehat, Ole di Jurang Kematian
- MU Semakin Bobrok, Sejumlah Pemain Sudah Hilang Kepercayaan Pada Solskjaer
- Kelas! MU Dihajar Liverpool, Solskjaer Masih Sempat Layani Permintaan Tanda Tangan dan Selfie Fans
- Conte Kemungkinan Gusur Ole di MU, Netizen: Bakal Gundul Ketemu Fred, AWB Diganti Moses
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






