Spurs Siap Comot Chicharito Dari United
Editor Bolanet | 29 Agustus 2013 14:15
Seperti dilansir Daily Mirror, manajer Spurs Andre Villas-Boas disebut sangat ingin menambah satu penyerang lagi di skuatnya setelah musim panas ini mendapatkan Roberto Soldado dari .
Nama Chicharito masuk ke dalam target AVB yang melihat situasi tak nyaman yang dialami striker asal Meksiko itu di Setan Merah. Pemain 25 tahun itu memang kalah bersaing dengan Robin van Persie, Wayne Rooney, bahkan Danny Welbeck dalam memperebutkan posisis utama.
Kubu United sendiri mengisyaratkan akan melepas Chicharito jika ada klub yang berani mengeluarkan uang senilai 15 juta pound sebagai mahar.
Namun sepertinya uang bukan masalah bagi The Lilywhites yang dikabarkan semakin dekat untuk melepas Gareth Bale ke Real Madrid dengan harga fantastis 86 juta pound.
Sebelumnya Spurs telah resmi mendatangkan gelandang serang muda Erik Lamela dari klub Serie A, AS Roma. Pemain Argentina itu digaet dengan bandrol mencapai 25.75 juta pound. [initial]
(mrr/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Milan Tertarik Pulangkan Guglielmo Vicario ke Serie A
Liga Italia 25 Januari 2026, 04:55
-
Manchester United Resmi Pinjamkan Harry Amass ke Norwich City
Liga Inggris 24 Januari 2026, 20:36
-
Liverpool Terancam Kehilangan Andy Robertson, Tottenham Siap Bajak di Bursa Januari
Liga Inggris 24 Januari 2026, 19:57
LATEST UPDATE
-
Arsenal vs Man Utd: Ujian Emirates, Statistik Tak Bersahabat Mengadang Setan Merah
Liga Inggris 25 Januari 2026, 11:43
-
Juventus vs Napoli: Laga Wajib Menang
Liga Italia 25 Januari 2026, 08:00
-
Tempat Menonton Persib vs PSBS Biak Hari Ini di Indosiar dan Vidio
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 07:40
-
Tempat Menonton PSIM vs Persebaya Hari Ini di Indosiar dan Vidio
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 07:37
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 07:04
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









