Statistik Dari Kemenangan Man City: Why Always Fernandinho
Afdholud Dzikry | 3 Januari 2017 09:15
Bola.net - - Manchester City sukses keluar dari lubang jarum setelah menang tipi 2-1 saat menjamu Burnley di Etihad Stadium, Senin (2/1) malam.
Manchester City harus melihat Fernandinho keluar lapangan lebih awal setelah mendapatkan kartu merah pada menit ke-32. Namun itu tak menghentikan dominasi City yang sukses membuat dua gol lewat Gael Clichy dan Sergio Aguero.
Burnley sendiri hanya mampu membuat satu gol balasan lewat gol Ben Mee pada menit ke-70. Dan berikut data fakta usai pertandingan seperti dilansir dari BBC Sport:
Fernandinho menjadi pemain pertama Manchester City yang mendapatkan dua kartu merah dalam semusim Premier League sejak Mario Balotelli pada 2011-2012.
Raheem Sterling telah terlibat langsung dalam sembilan gol Premier League untuk City musim ini (5 gol, 4 assist), dibandingkan hanya delapan pada musim pertamanya.
Gael Clichy mencetak gol ketiganya di Premier League pada pertandingan ini dalam 311 pertandingan (dua untuk City, satu untuk Arsenal). Gol terakhirnya sebelum itu datang pada November 2014 silam saat melawan Southampton.
City hanya mampu dua kali cleansheet dalam 10 pertandingan kandang di Premier League musim ini.
Gol Burnley adalah gol ketiga yang mampu mereka cetak saat bermain tandang.
Burnley hanya mampu meraih satu poin di laga away mereka musim ini, dengan 22 dari 23 poin total mereka datang saat bermain di kandang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










