Sterling Tak Mengira Bakal Jadi Pemain Termahal
Editor Bolanet | 15 Juli 2015 08:29
Pemain muda Three Lions tersebut belum lama ini resmi pindah ke Manchester City dari dengan nilai transfer 49 juta poundsterling dan ia mengalahkan rekor Andy Carroll sebagai pemain lokal termahal yang pindah ke sesama klub Premier League.
Anda tidak akan pernah memikirkan hal semacam ini bakal terjadi ketika anda berada di usia seperti saya, namun ada banyak hal yang terjadi dengan cepat di beberapa tahun terakhir, tutur Sterling pada The Mirror.
Saya hanya harus belajar untuk memainkan peran saya dengan baik, namun saya tidak pernah membayangkan bahwa di usia saya saat ini, saya akan mencatatkan rekor transfer termahal di Inggris, pungkasnya.
Sterling sebelumnya sempat membuat publik Inggris heboh, kala ia menolak ikut dalam tur pra-musim Liverpool dan absen dari latihan demi memaksakan transfernya ke City. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47 -
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 22:31 -
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04