Striker Timnas Italia Ini Jadi Mesin Gol Arsenal Musim Depan?
Serafin Unus Pasi | 28 Juni 2021 22:29
Bola.net - Klub Premier League, Arsenal dilaporkan bakal kedatangan mesin gol baru di musim panas nanti. The Gunners dilaporkan akan mencoba mendatangkan Andrea Belotti dari Torino.
Di musim panas ini, Arsenal berencana melakukan perombakan tim. Mikel Arteta ingin menyusun kembali timnya agar bisa jadi penantang gelar yang serius.
Salah satu posisi yang ingin diperkuat oleh Arteta adalah pos ujung tombak. Ia kabarnya kurang puas dengan performa Alexandre Lacazette sehingga ia ingin mendatangkan striker baru yang lebih bisa diandalkan.
Menukil Tuttosport, Arsenal sudah menemukan kandidat idela pengganti Lacazette. Mereka tertarik untuk merekrut Andrea Belotti dari Torino.
Mengapa Arsenal ingin mendatangkan Belotti? Simak selengkapnya di bawah ini.
Incaran Lama
Menurut laporan itu, Arsenal sebenarnya sudah lama mengamati aksi Belotti.
Mikel Arteta dilaporkan menyukai gaya bermain sang striker. Ia menilai sang striker adalah tipikal striker nomor 9 yang ia sukai.
Ia menilai pemain Timnas Italia itu bisa meningkatkan performa lini serang The Gunners di musim depan.
Siap Dijual
Menurut laporan tersebut, Torino membuka diri untuk melepas Belotti di musim panas nanti.
Ini dikarenkaan kontrak Belotti di Turin hanya tersisa satu musim lagi. Sementara Belotti sejauh ini masih enggan meneken kontrak baru.
Jadi Torino akan menguangkan sang striker di musim panas ini ketimbang ia dilepas sebagai free agent di musim depan.
Mahar Transfer
Arsenal tidak perlu keluar uang terlalu besar untuk merekrut Belotti.
Sang striker kabarnya hanya dibanderol sekitar 30 juta Euro.
(Tuttosport)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






