Sturridge Bahagia Sambut Kembalinya Suarez
Editor Bolanet | 30 September 2013 05:35
Keduanya kembali berkolaborasi pada laga di Stadium of Light kemarin malam, di mana satu gol dan dua assist Sturridge ditambah dengan brace yang dicatatkan Suarez, sukses mencatat tiga poin yang mengantar The Reds merangsek ke posisi runner up dengan 13 poin.
Laga tersebut sekaligus menjadi panggung comeback bagi Il Pistolero, yang baru saja menyelesaikan masa hukuman larangan bertanding di 10 pertandingan. Kembalinya Suarez pun mendapat pujian dari Sturridge, yang kini takkan lagi bekerja sendirian.
Saya senang dengan kembalinya Suarez. Ia memberi kami opsi lebih dan ia adalah salah satu striker terbaik di liga. Kami sudah menampilkan sebuah kerjasama yang bagus, ujar Sturridge.
Lebih lanjut, Sturridge menilai jika bomber timnas itu membuatnya mendapatkan ruang lebih untuk menciptakan gol maupun peluang bagi tim.
Suarez memberi saya sudut untuk masuk dan bagi saya mencatat assist sama bagusnya dengan mencetak gol. Ini soal kemenangan tim. Jika seseorang berada di posisi yang lebih baik, anda harus memberi mereka dan melihatnya mencetak gol. [initial]
Liverpool Ladies Raih Titel FA Women's Super League
Highlights EPL: Sunderland 1-3 Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang Timnas Jerman Ini jadi Kandidat Suksesor Casemiro di MU?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:30
-
Baru Lima Bulan Bersama, Alejandro Garnacho Mau Cabut dari Chelsea?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:20
-
Bermodal Main 4 Bek, MU Diprediksi Bakal Tumbangkan Arsenal di Akhir Pekan Ini!
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:12
-
Manchester United Pilih Pemain Real Madrid Ini Sebagai Penerus Casemiro?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:01
LATEST UPDATE
-
Peringatan Capello: 2 Laga Ini Bisa Tentukan Nasib Scudetto Milan
Liga Italia 24 Januari 2026, 03:47
-
Capello Buka Alasan Allegri Ogah Bahas Scudetto Meski AC Milan Tampil Solid
Liga Italia 24 Januari 2026, 01:19
-
Prediksi Roma vs Milan 26 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 23:29
-
Prediksi Juventus vs Napoli 26 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 23:08
-
Prediksi Arsenal vs Man United 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 22:12
-
Proliga 2026: Kalahkan Medan Falcons, Livin Mandiri Raih Kemenangan Perdana
Voli 23 Januari 2026, 21:59
-
Prediksi Barcelona vs Oviedo 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 21:55
-
Prediksi Crystal Palace vs Chelsea 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:48
-
Liverpool Mengintai, Thomas Frank Tegaskan Micky van de Ven Milik Tottenham
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:24
-
Prediksi Villarreal vs Real Madrid 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 20:05
-
Prediksi Bournemouth vs Liverpool 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Inter vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 23 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



