Sukses Imbangi Arsenal, Karanka: Performa Hebat Middlesbrough
Editor Bolanet | 22 Oktober 2016 23:21
Middlesbrough datang ke markas Arsenal setelah mengalami periode buruk di beberapa pertandingan terakhir. Mereka sendiri tak diunggulkan mampu mendapatkan hasil positif melihat performa tuan rumah akhir-akhir ini.
Namun Alvaro Negredo dkk membuat kejutan dengan sukses menahan imbang tanpa gol dan juga meredam agresivitas permainan The Gunners sepanjang permainan.
Ini adalah performa yang luar biasa dari tim saya, terutama setelah kekalahan terakhir di kandang. Kami berlatih sepekan ini dan rencana kami bekerja. Bagi saya, itu adalah bagus bagi saya bila kami datang ke sini dan pemain terbaik mereka adalah Petr Cech, ujarnya.
Kami harus tetap melangkah, tetap bekerja dan kami telah menunjukkan kami bisa bekerja dengan tim terbaik di Premier League, sambungnya.
Saya mengatakan saya tak ingin untuk membuat panik para pemain, tapi mereka memiliki pemain berkualitas dan kami harus bertahan. Kami sangat terorganisir, transisi kami bagus dan tim ini serta fans layak untuk menghidupkan momen ini, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
-
Tidak Ada Waktu untuk Larut dalam Kekecewaan, Arsenal!
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





