Sunderland Siap Tawar Pato 5 Juta Pounds
Editor Bolanet | 3 Agustus 2015 12:20
Dilansir SportItalia, Pato bisa kembali ke Eropa musim panas ini. Sunderland siap menawar striker 25 tahun Brasil mantan pilar AC Milan itu 5 juta Pounds.
Pato direkrut Corinthians dari Milan pada tahun 2013 setelah memperkuat Rossoneri sejak 2007 silam. Pato saat ini dipinjamkan oleh Corinthians ke Sao Paulo hingga 31 Desember 2015.
Musim lalu, Sunderland habis-habisan hanya demi menghindari degradasi sebelum akhirnya finis peringkat 16. Musim ini, The Black Cats bertekad meraih prestasi lebih baik.
Pemain baru berkualitas mereka butuhkan. Pato, yang pernah membukukan 63 gol dalam 150 penampilan bersama Milan namun kariernya sempat tenggelam akibat cedera, pun jadi salah satu pertimbangan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
LATEST UPDATE
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26











