Tajam di Depan, Tapi Benteke Butuh Dimanjakan
Editor Bolanet | 16 September 2015 20:09
Semenjak dibeli dari Aston Villa dengan harga 32,5 juta poundsterling, Benteke langsung menjadi pilihan utama di barisan depan. Dari jumlah tiga gol yang dikumpulkan The Reds musim ini, Benteke menyumbangkan dua gol.
Di laga terakhir kala bertemu dengan Manchester United, penyerang 24 tahun ini mencetak gol spektakuler dengan tendangan salto. Thompson mendesak Brendan Rodgers agar mencarikan solusi untuk mengalirkan bola lebih banyak pada Benteke agar ia bermain lebih garang.
Saya rasa tak ada cukup aliran bola kepadanya, ucap Thompson pada Sky Sports.
Kepada Rodgers yang menerapkan formasi 4-3-3, Thomson menyarankan agar dibarisan depan diisi dengan trio Daniel Sturridge dan Philippe Coutinho.
Jika Benteke akan bermain melawan Norwich pada hari Minggu, bersanding Sturridge--jika dia bisa mulai bermain-- dan Coutinho di sisi lainnya untuk mendapatkan posisi terbaik dari para pemain ini, jelas eks Liverpool yang mencatatkan 340 penampilan tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








