Tak Ada Masalah dengan Mourinho, Raiola Klaim Peluang Miki ke Arsenal Kecil
Rero Rivaldi | 17 Januari 2018 11:00
Bola.net - - Agen pemain Mino Raiola mengklaim bahwa peluang gelandang Manchester United, Henrikh Mkhitaryan, untuk bergabung dengan cukup kecil.
Dalam 24 jam terakhir, banyak beredar laporan yang mengatakan Mkhitaryan akan jadi kunci dalam transfer Alexis Sanchez ke Old Trafford, dan kedua klub kabarnya sudah menyepakati pertukaran ini.
Namun demikian, agen pemain Armenia mengatakan bahwa sang playmaker tengah tak buru-buru meninggalkan United, meski kini jarang dimainkan Jose Mourinho.
Masalah Mkhi di Manchester United adalah soal sepakbola. Dia tak punya masalah dengan manajer. Ini bukan masalah pribadi. Dan dia punya dua setengah tahun di kontraknya, dia tak harus pergi, tutur Raiola di Sportsmole.
Untuk saat ini, peluangnya cukup kecil, namun kehidupan amat dinamis.
Ini akan jadi kesepakatan yang hebat untuk Arsenal. Mereka membutuhkan pemain yang lebih bagus, lebih muda, dan mereka harus melakukan investasi. Jadi semua tergantung Arsenal, untuk melakukan kesepakatan.
Mkhitaryan hanya mendapat kesempatan main selama 183 menit di semua kompetisi sejak awal Desember.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST UPDATE
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









