'Tak Belanja, Mustahil Arsenal Juara'
Editor Bolanet | 16 Januari 2014 14:16
Pendapat tersebut diluncurkan mantan penggawa The Gunners, Alan Smith. Menurutnya, saat ini adalah peluang terbaik Arsenal untuk mengakhiri paceklik gelar mereka yang sudah berlangsung selama delapan musim.
Kita semua melihat Manchester City dan sebagai tim kandidat juara, namun Arsenal pun ada di tiga besar pada bulan Januari, jadi mengapa mereka tak bisa memenanginya? Mereka punya kekuatan dan kedalaman di hampir semua area, tuturnya pada talkSPORT.
Namun Smith pun tetap cemas Arsene Wenger akan tetap keras kepala mempertahankan kebijakannya tak berbelanja di bursa transfer musim dingin, padahal Arsenal tengah memimpin klasemen. Dan ia punya saran di mana mereka harus berbenah.
Satu-satunya yang membuat saya cemas adalah lini depan di mana Olivier Giroud bersendirian. Mereka punya skuat bagus. Arsenal makin percaya diri seiring musim berjalan dan mereka dekat dengan puncak klasemen. Tak ada alasan untuk meragukan mereka bakal tetap di jalur juara tahun ini, pungkasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04
LATEST UPDATE
-
Bayern Munchen 12 Kemenangan Beruntun: Mengukir Dominasi di Awal Musim 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 10:22 -
IHSG Rebound Pagi Ini, Kamis 23 Oktober 2025: Sektor Properti Pimpin Penguatan Signifikan
News 23 Oktober 2025, 09:34 -
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04