Tangkal Lini Serang Arsenal, Ini Pesan Hiddink Pada Chelsea
Editor Bolanet | 24 Januari 2016 21:20
Musim ini, Chelsea tampil mengenaskan. Performa mereka jauh menurun ketimbang musim lalu. Lini depan tumpul dan lini belakang sangat rapuh.
Alhasil, Chelsea sejauh ini sudah menelan sembilan kekalahan dari 22 laga yang telah mereka lalui di pentas Premier League. Dan pekan ini John Terry cs akan menghadapi ujian maha berat.
Mereka akan dihadapkan pada lini serang Arsenal yang tengah dalam performa bagus. Apalagi laga itu akan dilangsungkan di kandang The Gunners. Mesut Ozil cs sudah pasti akan bermain semakin menggila di hadapan pendukung setianya.
Jelang laga tersebut, Hiddink pun memberikan peringatan anak-anak asuhnya. Ia meminta semua penggawa The Blues bermain solid secara kolektif dalam bertahan selama 90 menit, demi membendung lini depan The Gunners.
Jika semua penggawa tim Anda tak bertahan dengan baik maka tim Anda bakal dihukum oleh kualitas teknik dan taktik dari pemain-pemain lawan, ujar Hiddink seperti dilansir akun Twitter resmi The Blues. [initial]
Baca Juga:
- Terry Ingin Rekor Positif Chelsea Atas Arsenal Terus Berlanjut
- Di Mata Terry, Courtois Selevel Dengan Cech
- Matikan Orang Ini, Baru Chelsea Bisa Menang atas Arsenal
- Allegri Bicara Soal Spekulasi Latih Chelsea
- Henry Sebut Cech Beruntung Tinggalkan Chelsea ke Arsenal
- Bukan Striker, tapi Cech Penentu Kemenangan Arsenal
- Label Pengkhianat Bisa Buat Fabegras Perform di Arsenal
- Hiddink Kagum Kesetiaan Arsenal pada Wenger
- Hiddink Tak Punya Keluhan pada Matic
- Willian Pede Bisa Atasi Arsenal
- Nevin Tak Kaget Bila Sampaoli Bisa Jadi Manajer Chelsea
- Chelsea Pecat Pegawainya Yang Sebut Fabregas 'Ular'
- Chelsea Terpuruk, Wenger Masih Waspada
- Data dan Fakta Premier League: Arsenal vs Chelsea
- Buru Lavezzi, Inter Selangkah di Depan Chelsea
- Prediksi Arsenal vs Chelsea 24 Januari 2016
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








