Tawaran Awal MU Untuk Perisic Ditolak Inter
Gia Yuda Pradana | 1 Juni 2017 09:50
Bola.net - - Ivan Perisic belakangan ini gencar dikabarkan bakal hijrah dari Inter Milan ke Manchester United. Inter sejatinya siap melepas winger Kroasia tersebut, tapi dengan harga yang cukup mahal.
MU diklaim sudah mengajukan tawaran awal untuk Perisic. Namun, tawaran tersebut ditolak.
Menurut Premium Sport, MU mengajukan tawaran pertama senilai €30 juta. Angka itu tidak termasuk bonus.
Inter menolak tawaran itu. Inter sebenarnya butuh suntikan dana dari transfer Perisic demi menyeimbangkan bujet sebelum 30 Juni mendatang. Hanya saja, Inter sedikit jual mahal dengan harapan MU bersedia menaikkan tawaran mereka.
Inter merekrut Perisic dari Wolfsburg senilai €16 juta pada Agustus 2015. Kontrak Perisic di Inter berlaku hingga Juni 2020 mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













