Terpilih Sebagai Pelatih Terbaik, Komentar Mourinho Singkat Saja
Editor Bolanet | 27 Mei 2015 12:22
Mourinho tak bisa menghadiri acara penyerahan penghargaan yang digelar di Old Billingstage karena benturan dengan acara malam penghargaan yang digelar oleh Chelsea. Lalu penyerahan penghargaan 'Barclays Manajer of the Season' tersebut diberikan pada hari berikutnya di tempat latihan Chelsea.
Saat menerima penghargaan itu, pelatih yang berhasil membawa Chelsea menjadi juara musim ini menyampaikan sambutan sangat singkat. Melalui rekaman video, Mourinho hanya mengatakan: Saya senang dan bangga. Nikmati malam anda selamat menikmati liburan jika anda bisa. Sampai jumpa di bulan Agustus.
Penghargaan ini, bagi Mourinho, adalah gelar pertama kalinya sepanjang kariernya sebagai pelatih. Mourinho menjadi pelatih kedua non-Britania setelah Arsene Wenger yang berhasil menyabet penghargaan tersebut. [initial]
(dm/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








