Terungkap, Pogba Tinggalkan MU Karena Bujukan Sang Kakak
Rero Rivaldi | 22 Februari 2017 14:55
Bola.net - - Kakak Paul Pogba belum lama ini mengungkap bagaimana ia memohon sang gelandang untuk pergi dari Manchester United dan bergabung dengan .
Pemain Prancis pergi dari Old Trafford dan menuju Italia di 2012, di mana sosok berusia 23 tahun memenangkan empat trofi Serie A sebelum kembali lagi ke United dengan rekor transfer 89 juta pounds di musim panas.
Pogba sendiri hanya tujuh kali tampil di tim senior era Sir Alex Ferguson, usai datang dari Le Havre di 2009. Dan Mathias, mengungkap bagaimana ia membujuk Paul untuk pergi.
Saya bilang ke Paul di 2012 bahwa dia harus pergi dari United demi karirnya. Anda bisa tanya sendiri padanya. Ibu dan saya ada di rumah Paul ketika Sir Alex dan Patrice Evra datang untuk membujuknya bertahan di United, ketika ia ingin pergi ke Juventus, tutur Mathias di De Telegraaf.
Paul hanya bermain untuk tim cadangan, atau mungkin bermain selama sepuluh atau 20 menit di tim utama. Saya bilang dengan kemampuannya, dia harusnya tidak terus jadi pemain pinjaman. Itu yang terjadi di United dengan pemain bertalenta lainnya, seperti Danny Welbeck dan Tom Cleverley.
Kemudian saya bilang ke Paul: 'Kamu harus pergi, tidak peduli betapa kamu menyukai Manchester dan klub. Namun jika kamu terus melakukan apa yang kami bisa di atas lapangan, mereka akan menghargai kamu lagi'. Dia pergi dari United, dan lihat apa yang terjadi padanya.
Pogba sudah mencetak tujuh gol dari 37 penampilan musim ini.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





