Terus Capolista, Bos Napoli Bilang Tak Ada Tekanan Ekstra
Rero Rivaldi | 5 Februari 2018 14:30
Bola.net - - Bos , Maurizio Sarri, mengatakan bahwa ia sama sekali tidak merasakan ada tekanan ekstra meski timnya kini terus ada di puncak klasemen Serie A dengan keunggulan satu angka.
Gol Dries Mertens dan Marek Hamsik membuat Partenopei menang atas Benevento 2-0 pekan lalu, sekaligus mempertahankan asa mereka menjuarai Scudetto untuk kali pertama sejak era Diego Maradona.
Di sisi lain, pesaing terkuat mereka, Juventus, sukses menang telak 7-0 atas Sassulolo di Turin.
Yang mengejutkan adalah Napoli terus ada di puncak klasemen, bukan Juventus, tuturnya menurut FFT. Tim ini meraih 60 angka dalam 23 pertandingan, luar biasa. Juventus akan terus berada di ritme yang sama, namun mereka sudah terbiasa dengan itu.
Kami tak boleh merasakan tekanan, karena kami akan melampaui ekspektasi semua orang. Jangan lupa, di pra-musim anda semua mengatakan akan ada pertarungan antara Juventus dan AC Milan. Kami melakukan lebih baik dari yang anda semua kira, jadi tidak ada tekanan.
Mertens mengalami cedera engkel ketika timnya bermain pekan lalu dan Sarri mengatakan: Kami akan mengevaluasi Mertens besok. Dia mendapatkan benturan dan juga sedikit kram, sepertinya tidak ada yang serius.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











