Thompson: Liverpool Akan Kesulitan Masuk 4 Besar
Editor Bolanet | 25 November 2014 18:27
Performa Liverpool musim ini sangat merosot ketimbang musim lalu. EPL sudah berjalan 12 pekan, dan kini mereka hanya bisa menempati peringkat ke-12 dan hanya bisa mengumpulkan 14 poin. Sementara itu, kekalahan lawan Crystal Palace akhir pekan lalu merupakan kekalahan kelima secara beruntun yang mereka alami.
Thompson pun meyakini bahwa Liverpool bakal kesulitan mengulang prestasi mereka musim lalu.
Satu-satunya hal yang menolong Liverpool saat ini adalah bahwa tim-tim besar saat ini hanya menampilkan performa yang biasa-biasa saja dan Anda lihat apa yang dilakukan Southampton dan mereka menunjukkan bahwa masih ada peluang (untuk masuk empat besar). Namun, keadaannya tak bisa berbohong dan sulit untuk melihat di mana kemenangan berikutnya akan muncul, ujarnya pada Sky Sports News.
Thompson pun menambahkan bahwa Daniel Sturridge tak bakal berperan banyak dalam membantu The Reds untuk bangkit.
Masuk ke empat besar akan jadi sangat sulit dengan kurangnya poin, jeleknya performa dan kepercayaan diri. Problem yang mereka alami jauh lebih dalam ketimbang masalah Sturridge. Dan walaupun dia kembali nanti, segalanya akan tetap sulit karena masalah kebugarannya, tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Bos Liverpool Tak Berencana Pecat Rodgers
- Sturridge Janjikan Comeback Dahsyat
- Balotelli Bahagia Bermain di Liverpool
- Jalani Periode Buruk, Lallana Minta Liverpool Bersatu
- Pertahanan Liverpool Rapuh, Gillespie Bela Lovren
- Karena Balotelli, Riak Perpecahan Mulai Muncul di Skuat Liverpool
- Balotelli: Media Sering Buat Cerita Bodoh!
- 'Liverpool Butuh Empat Atau Lima Pemain Baru Lagi'
- Melempem, Kinerja Rodgers Pun Dibandingkan Moyes
- Rodgers: Liverpool Main Tanpa Rasa Percaya Diri
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









