Tinggalkan Juventus, Dusan Vlahovic Menuju Manchester United?
Serafin Unus Pasi | 8 Juli 2023 10:20
Bola.net - Dusan Vlahovic nampaknya akan berpisah dengan Juventus di musim panas ini. Sang striker dikabarkan akan segera cabut dari Turin dalam waktu dekat ini.
Vlahovic saat ini memasuki musim ketiganya bersama Juventus. Ia direkrut Si Nyonya Tua dari Fiorentina pada Januari 2022 silam.
Striker timnas Serbia itu belakangan banyak digosipkan akan meninggalkan Juventus. Ia dikabarkan tidak betah dengan situasi internal Juventus yang lagi semrawut belakangan ini.
90min mengklaim bahwa Vlahovic kini sudah memantapkan hati. Ia memutuskan cabut dari Juventus di musim panas ini.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Mantap Pindah
Menurut laporan tersebut, Vlahovic sudah meminta sang agen untuk mengurus kepindahannya dari Turin.
Ia dikabarkan ingin bermain di klub lain, terutama setelah Juventus gagal lolos ke Liga Champions di musim depan.
Vlahovic menilai langkah cabut dari Juventus ini perlu dilakukan demi kelangsungan karirnya.
Merapat ke Inggris
Laporan yang sama mengklaim bahwa salah satu destinasi yang bakal dituju Vlahovic jika meninggalkan Juventus adalah Inggris.
Salah satu klub Premier League, Manchester United dilaporkan meminati jasanya. Tim berjuluk Setan Merah itu dikabarkan sudah intens berkomunikasi dengan sang pemain dalam beberapa bulan terakhir.
Itulah mengapa Vlahovic diyakini berpotensi besar jadi striker baru Setan Merah di musim depan.
Mahar Transfer
Juventus sendiri dilaporkan sudah siap berpisah dengan Vlahovic di musim panas ini.
Mereka dikabarkan akan membanderol sang pemain di kisaran 80 juta Euro di musim panas ini.
Klasemen Premier League
(90min)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







