Tinggalkan Manchester United, Paul Pogba Menuju Spanyol?
Editor Bolanet | 18 Juli 2018 15:21
Pogba sendiri sudah menjadi bulan-bulanan di Inggris dalam dua tahun terakhir. Performanya selalu dikritik oleh media dan berbagai pihak di Inggris karena ia dirasa tidak tampil optimal.
Namun Pogba sendiri membungkam semua kritik itu dengan membawa Prancis menjadi juara Piala Dunia 2018. Alhasil ada beberapa klub yang ingin mendatangkan sang pemain pada musim panas ini.
Dilansir media Spanyol Don Balon, Pogba sudah dekat di ambang pintu keluar United. Ia dikabarkan akan terbang ke Spanyol untuk membela salah satu dari Barcelona atau Real Madrid. (db/dub)
Target Lama

Pogba sendiri kabarnya hampir didatangkan dari Juve pada tahun 2016 silam. Namun El Real ragu-ragu untuk merekrutnya sehingga Manchester United langsung menebusnya dengan harga mahal pada saat itu.
Dengan kepergian Cristiano Ronaldo pada musim panas ini, Real Madrid membutuhkan ikon baru untuk tim mereka. Untuk itu mereka merasa bahwa Pogba bisa menjadi simbol Los Blancos yang baru musim depan.
Permainan Agen

Barcelona memang tengah mencari sosok gelandang baru untuk lini tengah mereka. Mereka mencari penggati Andres Iniesta yang pergi dari Camp Nou pada musim panas ini.
Raiola sendiri dikabarkan sudah menemui direksi Barcelona minggu lalu. Ia dikabarkan sudah menawarkan kliennya tersebut untuk bergabung dengan Las Azulgrana pada musim depan.
Bakal Sulit

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
-
5 Bek di Pusaran Persaingan MU: Dilema Manis untuk Ruben Amorim
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 10:40
-
Erling Haaland Ungkap Rahasia di Balik Gol-Gol Gilanya, Apa Itu?!
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 07:26
LATEST UPDATE
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
-
Riccardo Calafiori: Bek Unik yang Mengubah Cara Bermain Arsenal di Era Mikel Arteta
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:17
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
-
8 Detik, 4 Sentuhan, 1 Gol: Seni Serangan Balik yang Buat Dunia Terpana
Liga Champions 24 Oktober 2025, 12:08
-
Klasemen Perolehan Medali Kejuaraan Dunia Gimnastik 2025
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025, 11:17
-
Kata Allegri, 95 Menit Kerja Keras Milan Bisa Hancur karena Satu Momen Ini, Apa Itu?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 11:14
-
Teken Kontrak Baru di Inter Miami, Berapa Gaji Lionel Messi?
Bola Dunia Lainnya 24 Oktober 2025, 10:48
-
5 Bek di Pusaran Persaingan MU: Dilema Manis untuk Ruben Amorim
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 10:40
-
Hasil FP1 MotoGP Malaysia 2025: Fermin Aldeguer dan Pecco Bagnaia Terdepan
Otomotif 24 Oktober 2025, 10:39
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56





