Tinggalkan Milan, Ini Alasan Darmian
Editor Bolanet | 17 November 2015 00:10
Darmian, yang saat ini membela Manchester United, menimba ilmu di skuat primavera Milan dari tahun 2001 hingga 2009. Namun pada tahun 2010, ia meninggalkan San Siro ke Palermo. Sebelumnya, pada tahun 2009, ia dipinjamkan ke Padiva selama semusim. Setahun kemudian, ia pindah lagi ke Torino dan di klub Turin itulah namanya mulai terangkat naik.
Pada tahun 2015 ini, ia direkrut oleh United. Defender berusia 25 tahun ini lantas mengungkapkan bahwa ia memutuskan meninggalkan Rossoneri karena ingin mencari menit bermain yang lebih banyak, dan sekaligus ingin menunjukkan 'nilainya' sebagai seorang pemain bola.
Saya sampai pada suatu titik di mana saya sulit untuk menemukan tempat di tim yang begitu kuat seperti Milan, ujar Darmian pada situs resmi United.
Saya ingin bermain setiap saat dan membutuhkan kepindahan tersebut untuk mendemontrasikan kelayakan saya. Jadi saya mencapai kesepakatan dengan klub untuk pergi dengan status pinjaman ke Padova. Saya ingin bermain lebih sering dan menunjukkan nilai saya sebagai seorang pemain, terangnya. [initial]
Baca Juga:
- Darmian: Italia Masih Harus Berbenah
- Terpanggil Masuk Skuadra Azzurri, Darmian Emosional
- Adaptasi Darmian di Inggris Terbantu Staf MU
- Darmian Bisa Main Sebagai Bek Tengah
- Damian Berambisi Bawa MU Juara
- Dibandingkan Dengan Gary Neville, Ini Kata Darmian
- Darmian Idolakan Nesta dan Maldini
- Darmian Akui Serap Ilmu Dari Nesta dan Maldini
- Darmian Akui Kesulitan Tolak Lamaran MU
- Darmian Tak Terpengaruh Besarnya Tekanan di MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






