Tinggalkan United, Fellaini Berencana Pindah ke Tiongkok
Editor Bolanet | 15 Februari 2016 09:33
Pemain berusia 28 tahun dikabarkan akan jadi target berikutnya dari klub-klub kaya yang ada di negeri Tirai Bambu.
Daily Star mengklaim bahwa United tidak akan memberinya kontrak baru, usai kesepakatan yang saat ini berlaku hanya mengikatnya di Old Trafford hingga 2018 mendatang.
Jika kondisinya tetap tak berubah, sang pemain berharap bisa melanjutkan karirnya di Tiongkok. Disebutkan bahwa Fellaini berharap akan segera mendapat kepastian sebelum Euro 2016. Pemain asal Belgia memang berulangkali disebut bakal dijual MU, hanya tiga tahun usai dibeli dari Everton dengan harga 27 juta poundsterling.
Masih belum diketahui klub Tiongkok mana yang ingin mendatangkan Fellaini, yang diistirahatkan ketika timnya kalah 1-2 dari Sunderland pekan lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










