Toshack: Liverpool Dinaungi Awan Gelap
Editor Bolanet | 5 November 2014 22:25
Toshack melontarkan pernyataan tersebut setelah melihat performa Liverpool yang amburadul musim ini. Skuat asuhan Brendan Rodgers tersebut saat ini memang tak bisa tampil atraktif seperti musim lalu. Parahnya lagi, mereka kian gampang kebobolan dan justru tumpul di lini depan.
Apa yang dialami di Liverpool itu, menurut Toshack, terjadi karena mereka masih merasa syok dengan kegagalan musim lalu.
Saya rasa masih ada awan hitam yang menggantung di atas Anfield atas apa yang terjadi musim lalu, ujarnya pada BBC Sport.
Mereka begitu dekat setelah dalam waktu yang sangat lama tak memenangkan trofi tersebut. Saya rasa masih ada sedikit rasa pusing di sana. Itu adalah pil pahit yang harus mereka telan, tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Skrtel: Liverpool Main Bagus Lawan Madrid di Bernabeu
- Gareth Bale Pun Heran Liverpool Mainkan Pemain Cadangan
- Diejek Fans Liverpool, Ini Reaksi Keren Scholes
- Liverpool Akan Beli Ochoa Januari Mendatang
- Rodgers: Liverpool Tak Lempar Handuk
- Casillas Siap Pertahankan Rekor Caps Champions
- Benzema: Saya Cinta Liga Champions, Saya Bisa Cetak Banyak Gol!
- Mignolet Terbaik Liverpool di Bernabeu
- Starter Kontroversial, Liverpool Terancam Sanksi UEFA
- Lallana Minta Liverpool Jadikan Madrid Barometer
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









