Toure Ancam Pergi, Barkley Masuk Radar City
Editor Bolanet | 18 Juli 2014 13:42
Laporan yang beredar sebelumnya menyebutkan bahwa Toure mungkin sudah di ambang pintu keluar Etihad, usai ia merasa tidak dihormati oleh klub.
City pun merasa Toure akan benar-benar pergi, sehingga mereka mulai membuka negosiasi dengan untuk mendapatkan Barkley, untuk berjaga-jaga jika memang mantan pemain itu hengkang, menurut laporan The Daily Mail.
Sang jawara Premier League disebut sudah tertarik pada Barkley selama beberapa bulan terakhir, namun Everton ngotot untuk tidak melepas pemain berusia 20 tahun, yang tampil untuk Inggris di Piala Dunia 2014. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06














