Toure Berharap Rodgers Datangkan Amunisi Berkualitas
Editor Bolanet | 13 Mei 2014 18:07
The Reds memang butuh tambahan sejumlah pemain musim depan. Pasalnya, selain di ajang domestik, mereka juga akan bermain di Liga Champions. Jika hanya mengandalkan skuat musim lalu, Liverpool jelas bakal keteteran.
Oleh karena itulah, Toure berharap Rodgers bisa memancing pemain-pemain dengan kualitas mumpuni ke Anfield di bursa transfer bulan Juli mendatang.
Manajer bakal membangun skuat yang lebih kuat di musim panas nanti, dan semuanya itu tentang membentuk tim terbaik yang Anda bisa di sekitar Anda, ujar bek asal Pantai Gading itu seperti dilansir Daily Mail.
Kami tak kekurangan motivasi sama sekali untuk memenangkan liga dan Manajer akan mengusahakan yang terbaik. Dia tahu apa yang dia cari, sambungnya.
Sejauh ini, The Reds sudah dihubung-hubungkan dengan Kapten Southampton, Adam Lallana, bek Cardiff City, Steven Caulker, dan kiper Swansea City, Michel Vorm. [initial]
Baca Juga:
- 'Rodgers Adalah Panutan Luar Biasa'
- Suarez Kirim Pesan Emosional untuk Liverpudlian
- Madrid Siap Lego Benzema di Bursa
- Brendan Rodgers Terpilih Sebagai Manajer Terbaik LMA
- Fowler Desak Liverpool Beli Bek Berkualitas
- Tak Puas Posisi Kedua, Sturridge Minta Maaf Pada Fans
- Rodgers: Liverpool Siap Tarung di Liga Champions
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







