Ungkapan Hati Mourinho Lihat Comeback Ibrahimovic
Asad Arifin | 20 November 2017 00:08
Bola.net - - Manajer Manchester United, Jose Mourinho mengaku sangat senang melihat comeback yang dilakukan oleh Zlatan Ibrahimovic. Ia begitu emosional, apalagi jika melihat seberapa parah kondisi cedera yang dialaminya.
Ibrahimovic kembali tampil untuk United saat turun pada laga melawan Newcastle United di Old Trafford, Sabtu malam. Pemain asal Swedia tersebut masuk ke lapangan menggantikan Anthony Martial pada menit ke-77.
Comeback pemain yang mengalami cedera tentu saja bagus, terutama untuk kasus Ibrahimovic. Ia mengalami cedera yang dramatis dan melihatnya kembali membawa suasana yang sangat emosional, kata Ibrahimovic.
Ibrahimovic mengalami cedera saat membela United di laga Liga Europa melawan FC Basel pada musim lalu. Karena cedera lutut yang menghantamnya, pemain 36 tahun sempat tidak mendapatkan kontrak baru dari United.
Pada laga melawan Newcastle, Ibrahimovic bukan satu-satunya pemain yang menjalani comeback. Ada juga Paul Pogba. Bahkan, pemain asal Prancis ini bermain sejak menit pertama. Pogba juga menandai laga kembalinya dari cedera dengan mencetak satu gol dan assist.
Pogba jelas bahwa ia memiliki kualitas yang berbeda. Paul dan [Nemanja] Matic berkembang bersama di awal musim menjadi mesin bagi tim ini. Semua bergantung pada Pogba, berapa menit ia mampu bermain dan performanya bagus, timpal Mourinho.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST UPDATE
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
Link Live Streaming Proliga 2026 Matchweek 3 di Vidio Pekan Ini
Voli 20 Januari 2026, 13:43
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







