United Beri Vidal 10 Juta Pounds Per Musim?
Editor Bolanet | 20 Juli 2014 22:29
- Manchester United dikabarkan menggoda Arturo Vidal agar mau pindah ke Old Trafford dengan iming-iming gaji sebesar 10 juta Pounds per pekan.
Belakangan ini, spekulasi yang menyebutkan bahwa Louis Van Gaal kini membidik Vidal beredar cukup kencang. pun merespon kabar tersebut dengan mengatakan bahwa mereka tak berniat untuk menjual pemain asal Chile tersebut.
Namun, menurut kabar dari El Mercurio, United merasa pede bisa mendatangkan pemain berusia 27 tahun tersebut. Bahkan, mereka siap memberikan Vidal bayaran yang sama besarnya dengan yang diterima oleh Robin Van Persie, yakni sekitar 10 juta Pounds.
Ditambahkan oleh media asal Chile tersebut, United akan segera menawar Vidal setelah mereka mengecek kondisi cedera lutut gelandang enerjik tersebut. [initial]
(el/dim)
Belakangan ini, spekulasi yang menyebutkan bahwa Louis Van Gaal kini membidik Vidal beredar cukup kencang. pun merespon kabar tersebut dengan mengatakan bahwa mereka tak berniat untuk menjual pemain asal Chile tersebut.
Namun, menurut kabar dari El Mercurio, United merasa pede bisa mendatangkan pemain berusia 27 tahun tersebut. Bahkan, mereka siap memberikan Vidal bayaran yang sama besarnya dengan yang diterima oleh Robin Van Persie, yakni sekitar 10 juta Pounds.
Ditambahkan oleh media asal Chile tersebut, United akan segera menawar Vidal setelah mereka mengecek kondisi cedera lutut gelandang enerjik tersebut. [initial]
Baca Juga:
- Robson Sarankan United Boyong Bek Tengah Tangguh
- 'Van Gaal Akan Kembalikan Gaya Main Manchester United'
- Irwin: Luke Shaw Pemain Fantastis
- Manchester United Juga Tertarik Juan Cuadrado
- 'Louis van Gaal Akan Benahi Manchester United'
- Carrick Cedera, Pengumuman Kapten Man United Tertunda?
- Manchester United Siapkan 10 Juta Pound Untuk De Vrij?
TAG TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58 -
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04