Urusan Kontrak Kelar, Christian Eriksen Segera Tes Medis di Manchester United
Serafin Unus Pasi | 5 Juli 2022 21:04
Bola.net - Manchester United sedikit lagi akan mengamankan jasa Christian Eriksen. Sang playmaker dilaporkan akan menjalani tes medis dalam waktu dekat ini.
Sejak beberapa pekan terakhir, United santer digosipkan ingin merekrut Eriksen. Playmaker Brentford itu masuk dalam daftar belanja Erik Ten Hag di musim panas ini.
Di awal pekan kemarin, United dikabarkan sukses memenangkan transfer Eriksen. Sang playmaker dikabarkan bakal sepakat bergabung dengan Setan Merah.
Fabrizio Romano melaporkan proses transfer Eriksen sudah hampir kelar. Karena urusan kontraknya sudah kelar.
Simak situasi transfer Eriksen di bawah ini.
Kontrak Beres
Menurut laporan Romano, Manchester United sedikit lagi akan mengunci transfer Eriksen.
Sejak awal pekan kemarin, MU mengurus kontrak sang pemain. Kedua pihak sepakat untuk bekerja sama dalam kurun waktu tiga musim ke depan.
Laporan itu tidak mengungkapkan berapa gaji Eriksen. Namun sang gelandang dilaporkan mendapatkan gaji sekitar 150 ribu pounds per pekan.
Tinggal Tes Medis
Setelah urusan kontrak kelar, Eriksen bisa masuk ke tahap transfer berikutnya.
Ia dijadwalkan akan menjalani tes medis di Manchester United. Sang pemain dilaporkan akan pergi ke Manchester dalam waktu dekat ini.
Jika ia lolos tes medis, maka Eriksen akan diperkenalkan secara resmi sebagai pemain Manchester United.
Rekrutan Kedua
Eriksen sendiri nantinya akan menjadi rekrutan kedua Manchester United di musim panas ini.
Setan Merah baru saja mengesahkan transfer Tyrell Malacia daari Feyenoord.
Klasemen Akhir Premier League
(Fabrizio Romano)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 22:43 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04 -
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25
LATEST UPDATE
-
Bayern Munchen 12 Kemenangan Beruntun: Mengukir Dominasi di Awal Musim 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 10:22 -
IHSG Rebound Pagi Ini, Kamis 23 Oktober 2025: Sektor Properti Pimpin Penguatan Signifikan
News 23 Oktober 2025, 09:34 -
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04