Usai dibekuk Everton, Matic Ungkap Suasana Ruang Ganti Chelsea
Editor Bolanet | 13 September 2015 18:00
Tentu saja kami tidak bahagia. Semunya sedih karena hasil tersebut. Jelas kami sedih. Kami sedang dalam masa-masa sulit, hanya mendapat empat poin dari lima laga. Ini tidak biasa untuk tim ini, tutur Matic pada website resmi Chelsea.
Pasukan Jose Mourinho sebenarnya memiliki kesempatan untuk bangkit ketika Matic membobol gawang Everton dari jarak jauh pada menit 36 mengubah skor menjadi 2-1. Namun kesempatan itu gagal ketika Steven Naismith kembali mencetak gol ketiga jelang pertandingan usai.
Jika Anda melihat pertandingan ini, saya tak bisa mengatakan kami pantas menang; tapi kami pantas mendapat hasil imbang, ujar Matic.
Kami harus bekerja keras untuk mendapat permainan kami kembali seperti musim kemarin, tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










