Utang Chelsea Mencapai Satu Miliar Pound
Editor Bolanet | 14 Mei 2015 04:23
Namun ada satu fakta yang mungkin bisa membuat fans Chelsea sedikit risau. Pasalnya, utang nyata Chelsea kepada sang pemilik Roman Abramovich sudah mencapai satu miliar pound.
Awalnya Abramovich langsung menyuntikkan dana ke Chelsea untuk membangun tim yang tangguh. Namun aturan Financial Fair Play memaksa Abramovich untuk mencari cara agar 'sumbangannya' ke Chelsea tidak membebani klub dengan utang yang besar.
Abramovich pun membentuk perusahaan bernama Chelsea Limited yang kemudian diberi nama Fordstam United. Fordstam menjadi perusahaan induk bagi Chelsea. Dengan cara ini, Abramovich bisa terus menyuntikkan dana ke Fordstam yang kemudian diteruskan ke Chelsea. Namun Chelsea tidak terbebani utang secara langsung dan dengan demikian aman dari sanksi FFP.
Pada Juni 2014, utang Fordstam sebesar 984 juta pound dan saat ini sudah mencapai 1,04 miliar pound. Dengan terus menginjeksi uang seperti ini, Chelsea bisa terhindar dari kerugian pembukuan sehingga aman dari jerat FFP.
Pinjaman yang diberikan Abramovich ini tanpa bunga. Jika suatu saat ia berniat menagih uangnya, Abramovich harus memberikan pemberitahuan 18 bulan sebelumnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57
-
Prediksi Chelsea vs Ajax Amsterdam 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 20 Oktober 2025, 05:26
-
Enzo Maresca Ungkap Simpati untuk Ange Postecoglou Usai Dipecat Nottingham Forest
Liga Inggris 19 Oktober 2025, 21:58
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan MotoGP Malaysia 2025: Pedro Acosta Tercepat, Ungguli Johann Zarco
Otomotif 24 Oktober 2025, 15:42
-
Think Policy Terpilih dalam Program Bergengsi LSE 100x Impact Accelerator 2025/2026
News 24 Oktober 2025, 15:23
-
Hasil Latihan Moto2 Malaysia 2025: Manuel Gonzalez Tercepat, Asapi Jake Dixon
Otomotif 24 Oktober 2025, 14:34
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56











