Van Der Sar Sebut Old Trafford Stadion Yang Spesial
Editor Bolanet | 12 Juni 2015 19:53
Van Der Sar mengawal gawang United dari tahun 2005 hingga tahun 2011. Selama enam musim di klub tersebut, ia mencatatkan 266 penampilan dan ikut menyumbangkan banyak trofi, termasuk di antaranya empat gelar Premier League dan satu gelar Liga Champions.
Pada situs resmi Setan Merah, pria asal Belanda itu mengungkapkan betapa spesialnya stadion Old Trafford. Ia memuji para suporter yang selalu memberikan respek pada para penggawa United, termasuk pada para pemain yang pernah bermain di klub tersebut. Contohnya saja Cristiano Ronaldo.
Old Trafford adalah tempat yang spesial untuk bermain sepakbola dan bagi saya, itu adalah stadion terbaik di dunia. Saya merasa demikian karena para suporter dan rasa respek yang besar yang mereka tunjukkan pada para pemain, tak hanya untuk para pemain United saja, namun juga bagi para mantan pemain klub tersebut, terang Van Der Sar pada situs resmi klub.
Bahkan ketika seorang pemain menampikan permainan yang berkualitas lawan United, mereka tetap respek kepadanya. Saya tak berada di pertandingan itu, namun saya ingat ketika Ronaldo kembali (ke Old Trafford) bersama Real Madrid dua tahun lalu dan para fans menyambutnya. Para suporter itu tak ada duanya, pujinya. [initial]
Baca Juga:
- Fortune: Scholes Lebih Superior Ketimbang Gerrard
- Owen Sarankan Rooney Bermain di Lini Tengah
- Inilah Buruan Utama Manchester United di Bursa Transfer
- 13 Juli, De Gea Akan Resmi Jadi Pemain Real Madrid?
- Manchester United Capai Kesepakatan dengan Roberto Firmino?
- De Gea Siap Percepat Transfernya ke Madrid
- United Coba Kejar Harry Kane
- Mengekor Madrid, MU Juga Ikut Kepincut Bonucci
- Bayern Takkan Halangi Schweinsteiger ke MU
- Galatasaray Tolak Tawaran United Terkait Muslera
- Di Maria & Rooney Bintangi Iklan Minuman Nyleneh
- Transfer De Gea, Nego Madrid & MU Masih Alot
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 22:43
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04