Van Gaal Lega Banyak Pemain MU Mulai Pulih
Editor Bolanet | 27 Februari 2016 23:00
Manajer asal Belanda, yang sebelumnya punya 14 pemain inti dalam daftar cedera, kini bisa mulai rileks mengingat ada beberapa nama yang dikabarkan sudah mengalami perkembangan signifikan dalam proses pemulihan kondisi mereka.
Saya amat senang dengan Rojo, yang sudah bermain selama 10 atau 15 menit dan ia menunjukkan bahwa ia sudah berada dalam form dan kondisi fisik yang prima. Ia amat bagus, tutur Van Gaal pada Goal International.
Namun saya masih harus mempersiapkannya sebelum ia bisa bermain penuh dan itu tidak mudah karena ia baru menjalani dua sesi latihan. Di hari pertama, ia bersama tim kedua, dan di hari kedua, ia bersama kami. Jadi saya mencoba mengambil resiko di sini.
Valencia juga sudah mulai berlatih kembali dan Fellaini juga - di bulan Maret, akan ada banyak pemain yang kembali dan kami akan kembali punya tim yang kuat. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










