Van Gaal Mimpikan Hazard Atau Robben
Editor Bolanet | 3 Agustus 2015 00:25
Musim lalu, United tampil cukup solid di bahwa asuhan Manajer asal Belanda tersebut. Setan Merah sanggup mencapai targetnya, yakni masuk kembali ke zona Liga Champions.
Walau sudah cukup solid dan digadang-gadang banyak pihak bakal bisa kembali bersaing merebut tahta juara EPL, terlebih dengan masuknya sejumlah pemain baru yang berkualitas seperti Bastian Schweinsteiger dan Memphis Depay. Namun Van Gaal menyebut timnya masih kekurangan pemain yang setipe dengan Hazard maupun Robben.
Chelsea memiliki Hazard, Willian, Oscar. Itulah (kombinasi) kecepatan dan kreativitas. Ashley Young menjalani musim yang luar biasa. Juan Mata juga demikian. Namun mereka tak memiliki kecepatan seperti Hazard atau Robben, keluh Van Gaal seperti dilaporkan Daily Mail. [initial]
Baca Juga:
- Menurut Mourinho, Liverpool & MU Bisa Menangkan Trofi EPL
- Van Gaal: Saya Komunikasikan Apapapun Pada Skuat MU, Termasuk Urusan Transfer
- Ingin Juara, MU Butuh Kecepatan dan Kreativitas
- Van Gaal Bangga Bisa Matikan Harry Kane
- MU Pinjamkan Rafael ke Lyon
- Van Gaal Akui Transfer Di Maria Sebagai Sebuah Kesalahan
- Bertemu Petinggi Klub, Van Gaal Minta De Gea Segera Dijual?
- Bukan MU, Ini Jagoan Keane di Premier League 2015/16
- Arsenal Didesak Gaet Benzema Sebelum Keduluan MU
- Phil Jones Sanjung Pemain Baru MU
- Duo Manchester Edan di Bursa Transfer, Chelsea Sulit Pertahankan Gelar
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









