Van Gaal: Premier League Liga Terkuat di Dunia
Editor Bolanet | 5 Maret 2016 16:20
Manchester United tengah duduk di peringkat lima klasemen, namun mereka tidak sepenuhnya terlempar dari bursa juara, dan Van Gaal mengatakan inilah yang menjadi kekuatan penting dari Premier League.
Ketika ditanya mengenai pandangan banyak orang bahwa sepertinya tidak ada klub yang ingin memenangkan liga, Van Gaal menerangkan pada Express: Saya kira semua orang sebenarnya ingin menang, namun mereka tidak bisa terus memenangkan pertandingan dan inilah yang menjadi kekuatan Premier League. Inilah mengapa liga ini amat terkenal di seluruh dunia.
United akan menghadapi West Brom di laga lanjutan liga domestik yang bakal berlangsung di The Hawthorns akhir pekan ini.
Tim akan datang dengan bermodalkan kemenangan 1-0 atas Watford di pertandingan tengah pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













