Van Gaal Senang Dengan Kontribusi Falcao
Editor Bolanet | 7 November 2014 21:43
- Pelatih Manchester United, Louis van Gaal mengaku bahwa dia senang dengan kontribusi Falcao untuk Setan Merah musim ini.
Falcao saat ini masih absen karena cedera. Namun Van Gaal mengungkapkan bahwa dirinya tak memiliki masalah dengan kondisi Falcao dan mengaku senang dengan kontribusinya untuk tim.
Masalah bagi Falcao adalah karena keseimbangan dalam permainan. Saya harus melakukan perubahan, jadi dia main dan memberi assist. Kemudian dia berlatih dan mengalami cedera, ujarnya.
Saya tak bisa menilai sekarang karena dia sedang cedera. Saya menggantinya bukan karena prestasinya, tapi karena keseimbangan tim, di mana itu lebih penting dari individual, tandasnya.
Falcao sendiri telah mencetak satu gol dalam lima pertandingan bersama Manchester United.[initial]
(sm/dzi)
Falcao saat ini masih absen karena cedera. Namun Van Gaal mengungkapkan bahwa dirinya tak memiliki masalah dengan kondisi Falcao dan mengaku senang dengan kontribusinya untuk tim.
Masalah bagi Falcao adalah karena keseimbangan dalam permainan. Saya harus melakukan perubahan, jadi dia main dan memberi assist. Kemudian dia berlatih dan mengalami cedera, ujarnya.
Saya tak bisa menilai sekarang karena dia sedang cedera. Saya menggantinya bukan karena prestasinya, tapi karena keseimbangan tim, di mana itu lebih penting dari individual, tandasnya.
Falcao sendiri telah mencetak satu gol dalam lima pertandingan bersama Manchester United.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tantang Tottenham, Ruben Amorim Bawa 20 Pemain Manchester United ke London
Liga Inggris 8 November 2025, 07:00
-
Prediksi Manchester City vs Liverpool 9 November 2025
Liga Inggris 7 November 2025, 21:04
-
Ruben Amorim Menangkan Gelar Premier League Manager of the Month edisi Oktober 2025
Liga Inggris 7 November 2025, 19:56
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 8 November 2025
Bola Indonesia 8 November 2025, 10:30
-
49 Nama Diajukan ke Prabowo, Soeharto dan Gus Dur Masuk Daftar Prioritas Pahlawan Nasional?
News 8 November 2025, 10:04
-
Mau Menang di Kandang Tottenham, Tidak Cukup Bagi MU Hanya Main di 100%
Liga Inggris 8 November 2025, 10:00
-
Jadwal Premier League di SCTV Hari Ini Sabtu 8 November 2025
Liga Inggris 8 November 2025, 08:30
LATEST EDITORIAL
-
Nasib Penggawa Inter Milan Peraih Treble 2010: Dari Julio Cesar hingga Mourinho
Editorial 7 November 2025, 15:22
-
7 Pemain yang Berharap Bisa Curi Perhatian di Laga Liverpool vs Real Madrid
Editorial 4 November 2025, 13:20













