Van Persie Disarankan Segera Angkat Kaki Dari Man United
Editor Bolanet | 28 Februari 2014 01:02
Van Persie adalah salah satu penggawa United yang kabarnya tidak menyukai metode kepelatihan David Moyes. Pasalnya, eks manajer itu gemar menginstruksikan anak buahnya untuk melahap porsi latihan fisik berlebihan.
Akibatnya performa mantan tukang gedor ini cenderung kurang maksimal di musim ini. Sebagai solusi, Verheijen menginginkan Van Persie agar memilih angkat kaki dari Old Trafford di akhir musim nanti.
Lebih baik dia meninggalkan Manchester United, saran Verheijen di London Evening Standard.
Selain itu Verheijen juga menilai bahwa Van Persie, Wayne Rooney dan Juan Mata tidak akan bisa dimainkan bersama-sama. Salah satu dari mereka harus mengalah agar menemukan komposisi yang pas dalam tim.
Masalah utama dari RVP & Rooney adalah keduanya harus bermain. Memakai dua striker berarti Mata harus bermain di posisi sayap, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









