Van Persie: Wenger Manajer Terbaik Sedunia
Rero Rivaldi | 25 Januari 2018 09:40
Bola.net - - Robin van Persie belum lama ini menyebut manajer , Arsene Wenger, sebagai pelatih terbaik sedunia.
Pria Belanda bergabung dengan Gunners ketika masih berusia 20 di 2004 dan menghabiskan delapan musim karirnya di bawah asuhan Wenger.
Di 2012, Van Persie bergabung dengan Manchester United, membantu mereka menjuarai Premier League di musim terakhir Sir Alex Ferguson di Old Trafford.
Terlepas dari kontroversi kepindahannya ke Manchester, sang pemain berkeras bahwa ia punya kenangan bagus selama bekerja dengan Wenger.
Arsene adalah manajer terbaik sedunia, tutur pemain 34 tahun di Sportsmole. Itulah mengapa saya ingin dia meraih sukses di Arsenal. Dia layak untuk itu.
Saya berutang segalanya pada Arsene Wenger. Dia amat krusial dalam perkembangan saya sebagai pemain dan pribadi.
Saya hanya punya kenangan bagus soal dirinya. Saya menikmati setiap hari, setiap menit saya bekerja, berlatih, dan bermain untuk Arsene.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







