Vertonghen Berharap Chelsea Kalah Lagi
Rero Rivaldi | 4 April 2017 12:30
Bola.net - - akan terus memberikan tekanan pada pemuncak klasemen Premier League, , menurut Jan Vertonghen.
Pemain asal Belgia itu mengatakan bahwa kunjungan Manchester City ke Stamford Bridge akan menjadi skenario yang menguntungkan untuk timnya, apapun yang terjadi di akhir laga.
Tottenham mengalahkan Burnley pekan lalu, sementara Chelsea kalah di kandang sendiri oleh Crystal Palace, dan hal ini membuat The Blues kini hanya tinggal unggul tujuh angka di puncak klasemen sementara.
Spurs bisa kembali memangkas jarak jika mereka menang atas Swansea tengah pekan ini dan Chelsea kehilangan angka dari City.
Akan lebih baik untuk kami jika mereka kalah, alih-alih menang, tutur Vertonghen menurut ESPN.
Tujuh poin cukup banyak dan mereka masih terlihat kuat, namun kami akan terus memberikan tekanan. Kami merasa percaya diri, kami kuat, kami akan terus mencoba meraih kemenangan.
Itu adalah pertandingan terbaik kami. Dalam waktu dekat, City akan bermain juga melawan United dan kami bisa santai dan menikmati apapun yang terjadi. Akan ada laga besar di Stamford Bridge dan apapun yang terjadi kami akan mendapat manfaat positif.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










