Vidic Bek Paling Tangguh Yang Dihadapi Berbatov
Dimas Ardi Prasetya | 3 November 2016 21:32
Bola.net - - Penyerang asal Bulgaria, Dimitar Berbatov, menunjuk Nemanja Vidic sebagai bek paling tangguh yang pernah ia hadapi di sepanjang karirnya.
Pria yang kini berusia 35 tahun tersebut mengawali karirnya bersama CSKA Sofia pada tahun 1998. Pada tahun 2001 ia hijrah ke Jerman dan membela Bayer Leverkusen.
Berbatov kemudian berkarir selama delapan tahun di Inggris. Ia memulai karirnya di negeri tersebut bersama dengan sejak tahun 2006. Namun setelah dua tahun ia memutuskan untuk angkat kaki ke Old Trafford dan membela Manchester United.
Dalam wawancaranya dengan program BBC Match of the Day, Berbatov ditanya siapa bek paling tangguh yang pernah dihadapinya. Ia pun langsung mengucapkan nama eks kapten MU asal Serbia, Vidic.
Tanpa diragukan lagi Vidic. Ia luar biasa. Ketika saya dulu bermain melawan dirinya bagi Tottenham dan di sesi latihan di Man Utd, kenang pria 35 tahun ini.
Ia selalu bersikap keras pada rekan satu timnya dan lawan-lawannya tapi itulah yang membuatnya menjadi pemain yang sangat bagus, pujinya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
LATEST UPDATE
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
Link Live Streaming Proliga 2026 Matchweek 3 di Vidio Pekan Ini
Voli 20 Januari 2026, 13:43
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








