Virgil Van Dijk: Saya Masih Bisa Lebih Baik Lagi
Editor Bolanet | 9 Juli 2018 13:45
Van Dijk sendiri membuat publik terkejut pada awal tahun yang lalu. Ia berhasil menjadi bek termahal dunia saat dibeli Liverpool dari Southampton dengan harga 75 juta pounds.
Kehadiran Van Dijk sendiri membawa dampak yang instan bagi lini pertahanan The Reds. Bek Timnas Belanda itu membuat barisan pertahanan The Reds semakin kokoh sehingga mereka bisa menembus final Liga Champions musim lalu.
Van Dijk sendiri menegaskan bahwa dirinya saat ini belum mencapai kemampuan terbaiknya. Seperti yang sudah saya bilang ketika saya datang, saya ingin meraih semua hal-hal yang indah bersama klub ini, ujar van Dijk di halaman resmi Liverpool. (lfc/dub)
Dambakan Trofi
Musim ini kami akan benar-benar bekerja keras dan melakukan segala cara agar kami bisa meraih trofi.
Musim lalu kami sudah dekat dengan trofi juara namun sayangnya kami tidak cukup dekat untuk menggenggamnya.
Tingkatkan Performa
Saya masih bisa berkembang lebih baik lagi di semua aspek permainan saya. Untuk saat ini prioritas saya adalah kembali ke level kebugaran saya.
Saya ingin membuat diri saya lebih kuat dari sebelumnya. Saya akan bekerja keras setiap hari dan saya percaya saya bisa menjadi lebih baik lagi.
Pulihkan Kondisi
Jika semua berjalan lancar, akhir pekan depan saya akan mendapatkan menit bermain pertama musim ini. Setelah itu kita akan lihat apa yang akan terjadi.
Saya sendiri senang bisa kembali dan saya akan segera bekerja keras. Kami akan menghadapi partai-partai yang berat dan kami akan sangat menantikan hal itu. tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04 -
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04